Kamis, 05 Juni 2014

Ukiran KIsah

UKIRAN KISAH



Terkisahkan Kembali Kenangan
Bertabur kiasan masa lalu
yang bertebar
dan berderai kan pilu..

Tak akan pernah dapat lagi
ditoleh kembali
serta sekian lama
terpendam sang waktu

Dengan paparan wajah 
tua dan renta
tersenyum indah
dalam sebuah ukiran


ukiran dimana
tempat yang menjadi
Jejak jejak 
kenanagan hidup



Tak akan terhapuskan
kisah yang lalu dan akan
selalu terkenang
sepanjang masa.



AGUS SOPYAN .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar